High Tech Teacher Indonesia Cetak Genially Ambassadors di ToT #Batch1, Siap Populerkan Genially pada Pendidik Indonesia

Melalui adanya kerja sama antara High Tech Teacher Indonesia dengan Genially yang merupakan perusahaan bidang educational technology dari Spanyol, telah terlaksana kegiatan Training of Trainer (ToT) Genially bertajuk, “Become Genially Ambassadors in Indonesia with High Tech Teacher Indonesia”. Kegiatan ini dilaksanakan secara synchronous maupun asynchronous. Genially merupakan […]

Training of Trainers Genially (Become Genially Ambassadors in Indonesia with High Tech Teacher Indonesia)

Training of Trainer (ToT) merupakan pelatihan yang diperuntukkan bagi orang-orang yang diharapkan setelah selesai pelatihan mampu menjadi pelatih dan mampu mengajarkan materi pelatihan tersebut kepada orang lain. Kali ini High Tech Teacher Indonesia akan mengadakan ToT Genially yang bertujuan mencetak Genially Ambassadors di Indonesia dari […]

Adakan In House Training, HTT ID Latih Dosen Jurusan Manajemen FE UM Mengembangkan Multimedia Pembelajaran Menggunakan Genially

Genially merupakan platform yang sangat powerfull untuk menciptakan pengalaman belajar interaktif yang akan membuat mahasiswa jatuh cinta. Melalui Genially, dosen dapat melibatkan mahasiswa agar lebih kolaboratif selama proses perkuliahan. Berbagai jenis multimedia pembelajaran dapat dikembangkan melalui Genially, misalnya Presentations, Infographics, Dossiers, Video Presentations, ePosters, CVS, […]

Selenggarakan Special Class Genially, HTT ID Dampingi Pendidik Indonesia Kembangkan Multimedia Pembelajaran Interaktif

Minggu, 13 dan 20 Juni 2021 lalu, High Tech Teacher Indonesia menyelenggarakan kegiatan Special Class #11 berbasis Project-Centered Course bertajuk: “Pengembangan Multimedia Pembelajaran Interaktif, Seru, & Menyenangkan Menggunakan Genially”. Selain terselenggara melalui dua pertemuan virtual, kegiatan ini juga terlaksana melalui proses pembimbingan intensif oleh instruktur yakni Ibu […]

Special Class #11: Pengembangan Multimedia Pembelajaran Interaktif, Seru, & Menyenangkan Menggunakan Genially

Pelaksanaan pembelajaran berbasis digital saat ini mendorong guru/dosen sebagai fasilitator sekaligus creator materi pembelajaran agar mampu menciptakan konten digital yang menarik. Hal ini sebagai salah satu strategi agar peserta didik dapat menerima konten pembelajaran yang dibuat. Lebih-lebih mereka akan merasa jatuh cinta dengan konten materi […]

HTT ID Mengenalkan Platform Genially sebagai Tool Pembelajaran yang Menarik kepada Pendidik Nusantara

Minggu, 18 April 2021 melalui pertemuan virtual di Zoom Meeting, High Tech Teacher Indonesia (HTT ID) mengadakan kegiatan bertajuk EdTech Webinar #15 bertajuk, “Pemanfaatan Genially untuk Aktivitas Pembelajaran Interaktif, Seru, dan Menyenangkan”. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai salah satu upaya membantu pendidik untuk memilih platform pengembang […]